Sunday, July 24, 2011

Mirror (Cermin)


Cermin

Kupandangi cermin didepan berdiriku
Akankah bayangan itu berubah?
Mungkinkah bayangan itu memudar?
Bayangan itu senyata nafasku
Bayangan itu sepasti lukaku
Semakin dalam dukaku saat melihatmu
Cermin fana pengungkap dusta

Sembunyikanlah nyatamu
Aku malu dan pilu
Pudarkanlah bayangmu
Aku luka dan berduka
Retakkanlah wujudmu!

Aku ingin melupakannya
Bayang semu diriku
Bayang semu senyata dustaku
Bayang semu senyata dosaku


Mirror

(23/07/2011)

I stare at the mirror in front of my stand
Would my reflection changed?
Is there any maybe it will be faded?
This reflection as real as my breath
This reflection as precise as my sad,
And it gets deeper when I see you,
The disguise revealing mirror makes me blue

Please, hide your reality
I’m embarassed and in no clue
Fade me my reflection
I’m wounded and escaped from truth
Break me yourself, I’m begging you!

I want to break me,
My reflection in disguise,
The disguised me in falsity
My disguised me needs clarity!

1 comment:

Ordinary Blog said...

nice poems :)

lengkap ada bhs english na pula..

salam kenal mba...